Merakit
Tamiya Mini4WD (Original 75% Rules)
Tamiya Mini4WD (Original 75% Rules)
Dalam
merakit tamiya Mini4WD kelas original, sparepart2 yang di perlukan
adalah :
adalah :
- Tamiya Mini4WD 1 set
- Bumper Depan :
- FRP
Mount Plate Set (Semua Jenis Chassis) – jumlah 1 atau 2 (di
double)
- FRP
Mount Plate for Super X (Super-X, VS, MS Chassis)
- FRP
Reinforcing : digunakan untuk menguatkan/lapisan FRP Mount Plate
(Semua Jenis Chassis) – jumlah 1 tergantung kebutuhan
- Akar
Belakang :
- FRP
Rear Plate for Super X (VS, MS Chassis, Super-X) – jumlah 1
atau 2 tergantung kebutuhan
- Rear
Sliding Damper (Super-X, VS Chassis, Super-1) – dilapis
menggunakan FRP agar lebih kuat.
- Rear
Double Roller/FRP Plate
- Dinamo
: Ultra dash, Plasma Dash, Power Dash, Sprint Dash, Hyper Dash PRO
- Tiang
: Tiang Baja Sloop (untuk race tamiya 75% original)
- Roler
: Roler teflon & Roler Dural ukuran 16, 18, 20 (untuk race
tamiya 75% original)
- Bearing
: Bearing NSK/HJH (untuk race tamiya 75% original)
- Velg
& Ban : Bebas sepanjang produk original tamiya
- Gear
Set :
- High
Speed Counter Gear (4:1)
- Super
Speed Counter Gear – PRO (3.5:1)
- Special
Counter Gear Ratio (3.5:1)
- Besi
AS :
- Shaft
standar box
- Hollow
60mm shaft
- Reinforced
60mm Shaft
- Terminal
- Terminal
Standar Box
- Gold
Plate Terminal for Super X
- Gold
Plate Terminal for TZX
- Gold
Plate Terminal for MS Chassis
- Gold
Plate Terminal for Super-1
Hal-hal
penting dan mendasar yang perlu diperhatikan dalam merakit Tamiya
Mini4WD :
penting dan mendasar yang perlu diperhatikan dalam merakit Tamiya
Mini4WD :
- Posisi
Tiang depan tidak boleh condong ke belakang, dan sturktur tiang juga
harus kuat (itu mengapa FRP di double agar dapat tegak lurus
menempel) paling tidak condong ke depan sedikit atau banyak
disesuaikan dengan jenis track.
- Posisi
Tiang Belakang harus tegak lurus.
0 komentar:
Posting Komentar